Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

1 ton berapa kg ? Disertai Pembahasan Lengkap!

1 ton berapa kg ?

PEMBAHASAN:

Untuk menghitung berat dari suatu benda kita harus tahu dulu satuan berat itu apa saja. Untuk mengetahuinya silahkan lihat gambar berikut.

Tangga Satuan Berat

Sekarang lihat, jika naik tangga dibagi dengan 10 dan jika turun tangga di kali 10.

Dari ton ke kilo gram (kg) itu turun 3 tangga. Maka untuk mencari 1 ton berapa kg adalah dengan cara mengkalikanya dengan 10.

1 ton = 103 = 10 x 10 x 10 = 1000 kg

Jadi 1 ton = 1000 kg